Inilah Sepak Terjang Putri Indonesia 2022 Terpilih, Laksmi Shari De-Nefee Suardana Wanita Asal Bali

- 28 Mei 2022, 17:37 WIB
Foto Pemenang Gelar Puteri Indonesia 2022 Laksmi Shari De-Neefe Suardana saat merayakan Hari Kartini/Carryla/instagram @laksmideneefe
Foto Pemenang Gelar Puteri Indonesia 2022 Laksmi Shari De-Neefe Suardana saat merayakan Hari Kartini/Carryla/instagram @laksmideneefe /Carryla/Tangkapan lauar

KUNINGANTALK - Perhelatan akbar Pemilihan Puteri Indonesia telah selesai dilaksanakan pada hari Jumat, 27 Mei 2022.

Rangkaian acara demi acara terlaksana dengan baik dan disiarkan secara langsung hampir di semua stasiun televisi, baik Indonesia maupun Luar Negeri.

Juara pertama Pemilihan Puteri Indonesia jatuh kepada wanita cantin asal Bali.

Ia adalah Laksmi Shari De-Neefe Suardana yang akrab dengan panggilan Laksmi.

Laksmi menyabet Juara Pertama Pemilihan Puteri Indonesia 2022 dan menjadi wanita pertama asal Bali yang memenangkan kejuaraan ini.

Laksmi Shari De-Neefe Suardana lahir di Ubud Bali, pada tanggal 26 Januari 1996. Saat memenangkan gelar Puteri Indonesia usia Laksmi baru menginjak 26 tahun.

Meski usia Laksmi Shari De-Neefe Suardana baru 26 tahun, tetapi ia sudah memiliki sepak terjang karier dan pencapaian yang baik dalam meraih kegemarannya.

Baca Juga: Jadwal dan Harga Tiket KRL Commuter Line Nambo ke Tanjung Duri, Sabtu 28 Mei 2022

Laksmi Shari De-Neefe Suardana menuntaskan pendidikan pasca sarjana (college) di mana ia memperoleh Diploma of Arts di Monash College dari tahun 2012 hingga 2013.

Halaman:

Editor: Rian S. Putra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah