Inilah Nama-nama dan asal Klub Pemain Timnas Indonesia U 23 yang Terkena Covid-19  

- 11 Februari 2022, 10:10 WIB
UPDATE, Timnas Indonesia U 23 batal ikut Piala AFF 2022
UPDATE, Timnas Indonesia U 23 batal ikut Piala AFF 2022 /Intagram PSSI /

 

KUNINGAN TALK - Timnas Indonesia U 23 2022 batal mengikuti turnamen Piala AFF U 23 di Kamboja yang dijadwalkan digelar pada 14-26 Februari 2022.

Biang kerok pembatalan ini adalah Covid-19. Sedikitnya ada tujuh pemain yang positif Covid-19 dan seorang ofisial.

Dikutip dari Instagram @pssi, inilah nama-nama dan asal klub pemain Timnas Indonesia U 23 yang positif terkena Covid-19.

 

Baca Juga: Waduh! Timnas Indonesia Batal Ikut Piala AFF U 23 di Kamboja karena Tujuh Pemain Positif Covid-19  

Baca Juga: Piala AFF U 23 2022: Gara-gara Covid-19, Timnas Indonesia Terbang ke Kamboja Pakai Pesawat Carter  

 

  • Ronaldo Joybera R Junior Kwateh asal klub Madura United
  • Muhammad Ferrari asall klub Persija Jakarta
  • Braif Fatari asal klub Persia Jakarta
  • Taufik Hidayat asal klub Persija Jakarta
  • Irfan Jauhari asal klub Persija Jakarta
  • Ahmad Figo Ramadhani asal klub Arema FC
  • Cahya Supriyadi asal klub Persija Jakarta

 

Halaman:

Editor: E. Suparman

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x