Jadwal dan Harga Tiket KRL Maja ke Tanah Abang Sabtu 1 Oktober 2022

- 1 Oktober 2022, 04:00 WIB
 Jadwal KRL Jabodetabek. Unduh Disini Jadwal KRL Jabodetabek Terbaru Berlaku Mulai 28 Mei 2022
Jadwal KRL Jabodetabek. Unduh Disini Jadwal KRL Jabodetabek Terbaru Berlaku Mulai 28 Mei 2022 /Arif Rohidin/


KUNINGANTALK- Bagi yang melakukan perjalanan KRL Maja ke Tanah Abang atau sebaliknya menggunakan KRL Commuter Line hari Sabtu 1 Oktoberr 2022, Anda wajib mengetahui jadwal perjalanan tersebut.
Maja menuju Tanah Abang atau sebaliknya menempuh perjalanan 55,629 KM. Rute KRL Maja ke Tanah Abang dari stasiun Maja–Cikoya–Tigaraksa–Tenjo–Daru–Cilejit–Parung Panjang–Cicayur–Cisauk–Serpong–Rawa Buntu–Sudimara–Jurangmangu–Pondok Ranji– Kebayoran–Palmerah–Tanah Abang.
Secara umum, KRL Jabodetabek mempunyai pembagian tarif yang didasarkan pada jarak perjalanan operasionalnya. Dalam jarak 1 sampai 2 kilometer, penumpang KRL dikenakan tarif perjalanan sebesar Rp 3.000.
Jika menempuh jarak 10 kilometer, maka penumpang perlu membayar biaya tambahan sebesar Rp 1.000. Tarif tambahan ini berlaku untuk kelipatannya.
KRL Commuter Line saat ini sudah menjadi transportasi utama bagi masyarakat Jakarta,Bogor, Depok dan Bekasi (Jabodetabek) dan sekitarnya.
Dengan menghubungkan 15 Stasiun Utama dan tidak kurang 85 stasiun kecil membuat KRL Commuter Line menjadi angkutan paling banyak dipilih masyarakat.
Berbagai fasilitas ditawarkan Pengoperasian KRL dengan satu rangkaian terdiri dari 12 kereta mulai hadir pada 16 September 2015.
KCI mengoperasikan KRL dengan rangkaian yang lebih panjang untuk memenuhi kebutuhan pengguna jasa yang jumlahnya semakin meningkat.

Untuk mempermudah kami akan menyampaikan jadwal KA Comuter Line Sabtu 1 Oktober 2022:

Jadwal KRL Maja ke Tanah Abang Pagi Hari
No KRL Maja Tanah Abang
1981 04:26 05:52
1987 04:46 06:12
1991 05:06 06:32
1995 05:26 06:52
1999 05:46 07:12
2003 06:06 07:32
2007 06:26 07:52
2011 06:43 08:12
2013 06:56 08:22
2201 07:11 07:44 (Parung Panjang)
2019 07:26 08:52
2023 07:43 09:12
2203 08:11 08:44 (Parung Panjang)
2031 08:26 09:52
2035 08:43 10:12
2037 08:56 10:22
2205 09:11 09:44 (Parung Panjang)
2043 09:26 10:15 (Serpong)
2047 09:43 11:12
2049 09:56 11:22

Jadwal KRL Maja ke Tanah Abang Siang Hari
No KRL Maja Tanah Abang
2055 10:26 11:52
2059 10:43 12:12
2061 10:56 12:22
2069 11:56 13:22
2073 12:13 13:42
2075 12:26 13:52
2081 12:56 14:22
2087 13:26 14:52
2093 13:56 15:22
2097 14:26 15:52
2103 14:56 16:22
2109 15:26 16:52
2115 15:56 17:22
2121 16:26 17:52
2125 16:43 18:12
2127 16:56 18:22
2211 17:11 17:44 (Parung Panjang)
2133 17:26 18:52
2137 17:43 19:12
2139 17:56 19:22

Jadwal KRL Maja ke Tanah Abang Malam Hari
No KRL Maja Tanah Abang
2145 18:26 19:52
2149 18:43 20:12
2151 18:56 20:22
2213 19:11 19:44 (Parung Panjang)
2157 19:46 21:12
2159 20:06 21:32
2163 20:26 21:52
2215 20:41 21:14 (Parung Panjang)
2167 20:56 21:45 (Serpong)
2169 21:14 21:47 (Parung Panjang)
2173 21:43 22:35 (Serpong)
2175 21:56 22:45 (Serpong)
2177 22:11 23:00 (Serpong)
2181 23:01 23:50 (Serpong)
2183 23:16 00:05 (Serpong)
2185 23:31 00:04 (Parung Panjang)
2187 23:46 00:19 (Parung Panjang)
Jadwal KRL Maja ke Tanah Abang sudah sesuai dengan data tabel waktu yang dikeluarkan oleh PT KCJ/Komuter Line Jabodetabek.
Jika ada peru

Editor: Arif Rohidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x