PPDB Jabar 2024, Cara Daftar Online Apakah Bisa Minta Tolong Operator Sekolah?

- 4 Juni 2024, 19:15 WIB
Sekolah Yang "Bermain" Di PPDB 2024, GEMPPUR Siap Adukan Ke APH, Inspektorat dan Saber Pungli
Sekolah Yang "Bermain" Di PPDB 2024, GEMPPUR Siap Adukan Ke APH, Inspektorat dan Saber Pungli /

Jadwal pendaftaran 3-7 Juni 2024: Pendaftaran, verifikasi dokumen PPDB Tahap 1, dan masa sanggah verifikasi 10-12 Juni 2024; Pemetaan/penyaluran afirmasi KETM non Ekstrem 13-14 Juni 2024; Rapat Koordinasi Penyaluran KETM non Ekstrem, Rapat Dewan Guru Pemetaan Hasil Seleksi PPDB Tahap 1, dan Koordinasi Satuan Pendidikan dengan Cabang Dinas 19 Juni 2024; Pengumuman PPDB Tahap 1 20-21 Juni 2024; Daftar ulang PPDB Tahap 1.

Baca Juga: 2 Perempuan di Kamar Mandi Kena Grebek Terkait Aep Saksi Kasus Vina Cirebon, KDM Temui Samsuri Gali Keterangan

Berdasar Surat Edaran Nomor 7 Tahun 2024 dari KPK tentang Pencegahan Korupsi dan Pengendalian Gratifikasi dalam Penyelenggaraan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Jabar telah dikeluarkan untuk menjaga proses PPDB Jabar 2024 transparan dan mencegah praktik korupsi.

Menurut aturan tersebut, beberapa contoh praktik gratifikasi yang akan dikenai sanksi adalah sebagai berikut:

Orang tua dilarang memberikan uang kepada petugas PPDB untuk memastikan bahwa anak mereka dimasukkan ke sekolah favorit mereka padahal tidak memenuhi syarat.

Baca Juga: Tak Perlu Mahal ke Dokter, Ini Cara Merawat Gigi dengan Bahan Alami Praktis Bisa Dilakukan di Rumah

Jangan hanya untuk memudahkan pendaftaran, orang tua dilarang mengirimkan bingkisan atau menawarkan diskon khusus di toko mereka.

Orangtua yang memiliki bisnis jasa memberikan layanan gratis kepada petugas sekolah untuk memengaruhi penerimaan anak mereka.

Dilarang pula mengucapkan terima kasih kepada pegawai sekolah atas bantuan mereka dalam proses PPDB, orang tua memberikan tiket liburan kepada operator sekolah.***

Halaman:

Editor: Iwan Setiawan

Sumber: jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah