7 Tips Mendidik Anak Ala Orang Tua Lala si Bocah Dengan 3,9 Juta Followers

- 22 Februari 2022, 09:30 WIB
Tangkapan layar wawancara Lala dan kedua orang tuanya di chanrl Youtube @dennysumargo
Tangkapan layar wawancara Lala dan kedua orang tuanya di chanrl Youtube @dennysumargo /

KUNINGANTALK – Bagi Anda pengguna Tiktok pasti mengenal sosok Shabira Alula atau disapa Lala.

Lala merupakan bocah berusia tiga tahun yang lancar bicara dengan bahasa baku. Berkat kelucuannya bicara, ia kini memiliki 3,9 juta followers dan 87,6 M suka di akun tiktok @shabiraalulaadnan. Tak jarang setiap video yang diposting mengundang penonton hingga jutaan.

Berkat viralnya Lala di media sosial, kini orang tuanya pun ikut terkenal dan diundang di berbagai acara baik di saluran youtube ataupun televisi nasional.

Dalam kesempatan tersebut, tak jarang kedua orang tuanya membagikan tips mendidik Lala hingga bisa seperti saat ini.

Berikut 7 tips mendidik anak ala orang tua Lala.

Baca Juga: Tiga Orang Ditangkap Terkait Investasi Bodong Robot Trading Viral Blast Global, Satu Orang Lagi DPO  

1. Memfokuskan permainan edukasi, dan mengurangi bermain gadget

Di jaman gadget seperti sekarang ini, kedua orang tua Lala lebih mengedepankan Lala bermain dengan mainan nyata seperti permainan edukasi, barang-barang seperti ember, dan piring.

Mereka berdua tidak membiasakan Lala banyak memainkan gadget. Penjelasan ini mereka sampaikan ketika menjadi bintang tamu di kanal youtube Curhat Bang Denny Sumargo yang diunggah 19 Februari 2022.

Halaman:

Editor: Rian S. Putra

Sumber: Youtube @dennysumargo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x