Prakiraan Cuaca Kuningan Hari ini, Kamis 11 Januari 2024: Awas Potensi Hujan Petir!

- 11 Januari 2024, 06:00 WIB
Prakiraan Cuaca Kuningan Hari ini, Kamis 11 Januari 2024: Awas Potensi Hujan Petir!.*
Prakiraan Cuaca Kuningan Hari ini, Kamis 11 Januari 2024: Awas Potensi Hujan Petir!.* /Syahrial

PR KUNINGAN — Simak berikut ini adalah prakiraan cuaca Kuningan dan sekitarnya untuk hari ini, Kamis 11 Januari 2024 yang telah resmi dirilis oleh Badan Meterologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

Bagi masyarakat yang berada atau ingin beraktivitas di Kabupaten Kuningan, Jawa Barat. Maka penting kiranya untuk menyimak terlebih dahulu prakiraan cuaca Kuningan hari ini dari BMKG.

Apalagi, BMKG merilis prakiraan cuaca Kuningan yang kemungkinan akan diguyur hujan disertai petir hari ini. Simak berikut ini prakirannya:

Pada pagi sekitar pukul 07:00 WIB, prakiraan cuaca Kuningan kemungkinan besar akan cenderung berawan dengan suhu rata-rata mencapai 26°C dan kelembapan mencapai 90%.

Baca Juga: Intesitas Hujan Tinggi, Sejumlah Wilayah di Kabupaten Kuningan Diterjang Tanah Longsor

Hujan petir kemungkinan besar akan mengguyur Kuningan pada siang hari, disertai 32°C dengan kelembapan 70%.

Memasuki sore sekitar pukul 16:00 WIB, prakiraan cuaca Kuningan kemungkinan akan hujan dengan intensitas yang sedang.

Baca Juga: Bawaslu Sebut ada Potensi Pelanggaran di Kampanye Capres Anies Baswedan di Gorontalo? Begini Penjelasannya

Tidak jauh berbeda, pada malam harinya hujan sedang kemungkinan besar akan tetap mengguyur wilayah Kabupaten Kuningan dan sekitarnya.

Halaman:

Editor: Ade Ardiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x