Makam Tua Ratusan Tahun Tanpa Pusara di Ciawigebang, Tempat ‘Nyarang’ Hujan, Pernah Ada Penampakan Kuda Zebra

- 29 Januari 2022, 10:02 WIB
Makam Tua Ratusan Tahun Tanpa Pusara di Ciawigebang, Tempat ‘Nyarang’ atau Minta Tidak Turun Hujan, Pernah Ada yang Lihat Penampakan Kuda Zebra
Makam Tua Ratusan Tahun Tanpa Pusara di Ciawigebang, Tempat ‘Nyarang’ atau Minta Tidak Turun Hujan, Pernah Ada yang Lihat Penampakan Kuda Zebra /Tangkapan layar YouTube Risalah Misteri

Menurut Arief, dulunya di sekitar makam tua itu terdapat pohon kemboja, namun kini sudah tidak ada lagi. “Dulu di sini ada pohon kemboja, tapi sudah tumbang,” kenangnya.

Arief menerangkan makam tua itu sudah tidak ada pusaranya, tetapi sebagai penanda masih ada batu-batu di atas gundukan tanah.

Karena terkenal keangkerannya hanya oarang tertentu dengan maksud dan tujuan tertentu pula yang berani mendatanginya.

Diceritakan Arief, pernah ada warga yang melihat penampakan sosok kuda Zebra di area makam tua itu. wallahu a'lam bishawab ***

 

 

 

 

Halaman:

Editor: E. Suparman


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x