Entaskan Kemiskinan & Kurangi Masalah Stunting di Kuningan, pun MISTING OPA Bikin Kelompok Wanita Tani Berdaya

- 16 Mei 2024, 10:34 WIB
Entaskan Kemiskinan & Kurangi Masalah Stunting di Kuningan, pun MISTING OPA Bikin Kelompok Wanita Tani Berdaya
Entaskan Kemiskinan & Kurangi Masalah Stunting di Kuningan, pun MISTING OPA Bikin Kelompok Wanita Tani Berdaya /Pikiran Rakyat Kuningan / Erix Exvrayanto

Baca Juga: DPRD Jabar Dorong Pembangunan Berbasis Penelitian dan Iptek di Jawa Barat; Raperda Disinkronkan dengan Pusat

Ditegaskan Kepala Diskatan Kuningan, KWT menjadi garda terdepan dalam pertanian. Peran ibu-ibu KWT sangat penting dalam pendampingan/pelatihan kepada masyarakat, pemberdayaan ekonomi, pelestarian lingkungan, saling mengadvokasi satu sama lain, kemudian sebagai penyampai dalam usulan kebijakan kepada pemerintah dan berperan penting dalam meningkatakan pendapatan keluarga.

Pihak Diskatan Kuningan menyampaikan optimism, bahwa kasus stunting di Kabupaten Kuningan dapat dikurangi melalui peran aktif KWT dalam mengedukasi masyarakat untuk memberikan makanan sehat dan bergizi kepada ibu hamil dan balita.***

Halaman:

Editor: Erix Exvrayanto


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah