5 Link Live Streaming Debat Capres Terakhir: Momen Krusial 10 Hari Sebelum Menuju Pemilu 2024, Saksikan Disini

- 4 Februari 2024, 15:51 WIB
link live streaming debat capres terakhir, momen krusial 10 hari sebelum menuju Pemilu 2024
link live streaming debat capres terakhir, momen krusial 10 hari sebelum menuju Pemilu 2024 /Pikiran Rakyat.com

PR KUNINGAN — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Indonesia telah menetapkan jadwal Debat Capres terakhir, diamana debat ini merupakan momen sakral menjelang 10 hari menuju Pemilu 2024. Berikut ini adalah jadwal dan tema hingga link streaming debat capres sterakhir, yang akan disiarkan di TV.

Sejak Desember 2023, KPU RI telah memulai ajang debat pemilihan presiden 2024. Debat terakhir akan berlangsung sesaat lagi, Minggu 4 Februari 2024, sepuluh hari sebelum pemilihan calon presiden dan wakil kepala negara untuk lima tahun mendatang.

KPU sebelumnya telah menentukan sebanyak lima debat untuk pemilihan presiden 2024; Tiga di antaranya ditujukan untuk calon presiden, dan dua lainnya ditujukan untuk calon wakil presiden.

Baca Juga: Sedang Berlangsung Persib Bandung vs Persis Solo Livescore Saksikan Big Match Liga 1 Klik Link Live Streaming

Tiga pasangan mencalonkan diri untuk pemilihan presiden 2024: Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, dan Ganjar Pranowo-Mahfud Md.

Ketiga paslon akan bertarung gagasan dalam debat capres terakhir yang akan membahas, mengenai Kesejahteraan Sosial, Kebudayaan, Pendidikan, Teknologi Informasi, Kesehatan, Ketenagakerjaan, dan Sumber Daya Manusia.

Debat capres terakhir tayang di TV mana saja?

Berdasarkan keterangan resmi dari KPU, bahwa debat capres terakhir merupakan momen yang krusial yang harus di tonton jutaan warga negara Indonesia, maka dari itu banyak sejumlah salurah TV yang akan menayangkan siaran langsung pertarungan antar ketiga paslon, diantaranya TVRI, Metro TV, TV One, ANTV, TransTV, Trans7, CNN Indonesia, Kompas TV, BTV, dan Garuda TV.

Baca Juga: Link Live Streaming Persib vs Persis Solo Sedang Berlangsung Big Match BRI Liga 1 Sebelum Libur Pemilu 2024

Jadwal dan Tema Debat Capres dan Cawapres jelang Pemilu 2024:

1. Debat Pertama: (Selasa, 12 Desember 2023)

Halaman:

Editor: Ade Ardiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah